Teknologi Informasi
sebagai salah satu aspek penunjang gaya hidup manusia mengalami perkembangan di
berbagai sektor, yang salah satunya adalah Telematika. Perkembangan
teknologi informasi dari sisi hardware sudah banyak kita temui/tahu
seperti handphone, telepon, headset, IPOD, MP3, Notebook/Netbook, dll. Ada juga
pada jaringan salah satunya adalah wireless access point. Saat ini orang-orang
jadi lebih mudah mengakses internet, bertukar informasi, dan berbagai macam hal
dengan menggunakan layanan broadband maupun HSPDA. Perkembangannya dalam bentuk
software seperti microsoft, desktop ubuntu, googleapps, yahooapps, live,
dll.
Dampak positif
Telematika :
Mudah mendapatkan
informasi atau data
Dapat berkomonikasi
jarak jauh, menghemat waktu dan biaya
Dampak negatif
Telematika :
Karena mudah dan
gampangnya membuat orang lupa waktu
Bisa dimanfaatkan ke
hal yang tidak semestinya/tidak baik, contoh : penipuan, pencurian data dan
lain sebagainya
0 komentar:
Posting Komentar